Teknik Dasar Pencak Silat Beserta Gambarnya dan Video

senjata pencak silat

Teknik Dasar Pencak Silat – Teknik pencak silat merupakan hasil budaya masyarakat Indonesia guna mempertahankan diri dari serangan musuh dan mempertahankan integritas terhadap lingkungan sekitar, sehingga terciptalah masyarakat yang madani yang beriman dan bertaqwa kepada Allah SWT. Pencak silat merupakan olahraga bela diri asli Indonesia yang mananya sudah terkenal hingga seluruh penjuru dunia. Pencak silat tidak hanya …

Selengkapnya >>

Peraturan Pencak Silat yang Harus Dipatuhi Oleh Para Pesilat

peraturan pencak silat indonesia

PERATURAN PENCAK SILAT –  Pencak silat adalah seni bela diri asli Indonesia yang kaya akan seni, pencak silat tercipta karena kebutuhan manusia akan rasa aman dan pertahanan diri dari serangan orang jahat atau binatang buas. Gerakan pencak silat terbentuk dengan menirukan tingkah laku binatang dalam mempertahankan diri dalam menghadapi musuh, beberapa bintang tersebut seperti gerakan …

Selengkapnya >>

Silat Harimau, Seni Pencak Silat Nusantara dan Harga Diri Bangsa

silat harimau

Silat harimau atau silek harimau adalah salah satu pencak silat Nusantara yang memiliki gerakan yang indah. Pada awalnya, silek harimau hanya diajarkan untuk peperangan saja dan hanya digunakan oleh para gengawal para raja. Namun sekarang, silek harimau sudah banyak dipelajari oleh masyarakat dan menjadi kebanggan masyarakat Minangkabau sebagai daerah lahirnya silek harimau. Silat atau silek harimau memiliki …

Selengkapnya >>

Patut Berbangga, Pencak Silat Indonesia Sabet Juara Umum Belgia

indonesia juara umum pencak silat belgia

Indonesia Juara Umum Belgia – Tidak disangka-sangka, Indonesia bisa membawa pulang gelar juara umum turnamen terbuka Belgia 2017 dengan memboyong tujuh mendali emas, satu perak, dan enam mendali perunggu yang dilaksanakan di Schoten, Belgia semala dua hari (6-7 Mei 2017). Menurut keterangan dari Royny Safullah yang menjabat sebagai kepala pelatnas Ikatan Pencak Silat Indonesia (IPSI), selain …

Selengkapnya >>

Pencak Silat, Seni Bela Diri Indonesia yang Mendunia

Sejarah Pencak Silat di Indonesia

Pencak Silat Indonesia merupakan suatau seni bela diri tradisional yang sudah dikenal sejak zaman dahulu. Para nenek moyang sudah menggunakan gerakan pencak silat untuk kegiatan ritual peribadatan atau untuk membela diri. Gerakan pencak silat yang digunakan para nenek moyang berasal dari gerakan binatang yang ditirukan menjadi gerakan bela diri untuk mempertahankan diri dari bahaya. Semakin berkembangnya zaman, …

Selengkapnya >>